PAN Banggakan Hatta Sebagai Ikon Pemerintahan
Selasa, 14 Agustus 2012 – 00:41 WIB

PAN Banggakan Hatta Sebagai Ikon Pemerintahan
JAKARTA - Partai Amanat Nasional (PAN) sudah bulat mengusung ketua umumnya, Hatta Rajasa sebagai calon presiden 2014 kendati hingga saat ini belum juga dideklarasikan. PAN menilai Hatta merupakan sosok yang mahir dalam mengelola perekonomian RI, sehingga sudah pantas menjadi pemimpin negeri ini. Sedangkan untuk tingkat keterpilihan (elektabilitas), Hatta yang tahun lalu hanya meraih 1,6 persen kini sudah menanjak hingga 5,9 persen. "Dibanding (tokoh) lain ada yang stagnan, naik sedikit. Tapi umumnya yang lain relatif incumbent. Kalau Pak Hatta baru," katanya.
"Soal tata kelola pemerintahan, Pak Hatta itu ikonnya," kata Ketua Fraksi PAN di DPR, Tjatur Sapto Edy, Senin (13/8). Menurut Tjatur, saat ini Hatta masih konsentrasi penuh pada tugasnya sebagai Menteri Koordinator Perekonomian.
Baca Juga:
Namun Tjatur meyakini, popularitas Hatta bisa makin tinggi. Dipaparkannya, surveitahun lalu saja popularitas Hatta di atas 56 persen. Sementara sekarang, popularitasnya naik ke angka 69 persen.
Baca Juga:
JAKARTA - Partai Amanat Nasional (PAN) sudah bulat mengusung ketua umumnya, Hatta Rajasa sebagai calon presiden 2014 kendati hingga saat ini belum
BERITA TERKAIT
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran
- Sejumlah PAC PDIP Datangi Megawati Setelah PN Jakpus Menangkan Gugatan Tia Rahmania
- Kongres PDIP Bakal Diisi Acara Pengukuhan Megawati Sebagai Ketua Umum
- Mbak Puan Sentil Israel soal Serangan di Palestina