PAN Gabung ke Parpol Koalisi Pendukung Jokowi, Adi Prayitno: Tak Heran
Kamis, 26 Agustus 2021 – 20:16 WIB
"Tadi jam tiga sore telah dilakukan pertemuan reguler Presiden Jokowi dengan ketua umum dan sekjen Partai Koalisi Indonesia Maju di Istana Negara," ujar Johnny dalam keterangannya.
Dia menyebut ada tujuh ketua umum dan tujuh sekjen partai yang hadir.
Menurut Johnny, Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan dan Sekjen Eddy Soeparno hadir dalam pertemuan itu.
"Sahabat baru kami dalam koalisi makin memperkuat dan makin memperkaya gagasan dan pandangan-pandangan serta ide-ide baru dalam rangka melanjutkan pemerintahan dan mengisi demokratisasi di Indonesia," ucap Johnny. (cr1/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Pengamat politik Adi Prayitno mengomentari soal bergabungnya Partai Amanat Nasional (PAN) menjadi partai politik koalisi pendukung pemerintahan Presiden Jokowi, simak selengkapnya
Redaktur : Rasyid Ridha
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Kunjungi Jokowi di Solo, Zulhas Minta Perlindungan Politik?
- Jokowi Seharusnya Tidak Memanfaatkan Prabowo Demi Kepentingan Politik Pribadi
- Tepis Isu KIM Plus Goyah, PAN Tegaskan Tetap Solid Menangkan Ridwan Kamil
- Prabowo dan Jokowi Bertemu di Surakarta, Lalu Makan ke Angkringan
- Saleh Daulay: Awal Kepemimpinan Prabowo Dibuka dengan Harapan, Banyak yang Mendoakan
- Akbar Yanuar