PAN Siap Habis-habisan Sokong Gus-Man
Selasa, 27 November 2012 – 08:40 WIB
Bima menjelaskan, Sumut merupakan daerah strategis dan menjadi prioritas partai untuk dimenangkan pilgubnya. "Petinggi-petinggi partai akan turun langsung," cetusnya.
Baca Juga:
Ditanya mengapa pada akhirnya PAN menggandengkan Ketua DPD PAN Serdang Bedagai, Soekirman, dengan Gus Irawan? Bima menjelaskan, selain karena pasangan ini punya tingkat elektabilitas yang tinggi, juga karena antara Gus dengan Soekirman merasa ada kecocokan.
"Selain survei, masukan jajaran pengurus di Sumut, juga karena faktor kecocokan kedua kandidat itu," ujarnya. Dia yakin, seluruh partai pengusung Gus-Man akan berjibaku untuk meraih kemenangan. (sam/jpnn)
JAKARTA - Dewan Pimpinan Pusat Partai Amanat Nasional (DPP PAN) tidak akan melepas begitu saja setelah mengusung pasangan Gus Irawan-Soekirman (Gus-Man)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Distribusi Logistik Pilkada 2024 Tuntas Jelang Pemungutan Suara
- 8.965 Personel Gabungan Satpol PP Siap Amankan 4.848 TPS di Tangerang
- Sinyal Prabowo Dukung RIDO di Jakarta Sudah Kuat, Surat Jadi Buktinya
- Logistik Pilkada Bangka Barat Didistribusikan ke 341 TPS, Tak ada Wilayah Terpencil
- 2 Timses Paslon Terkena OTT, Sebegini Uang yang Disita
- Demi Prabowo, Feri Mengajak Rakyat Kalahkan 20 Calon Kada yang Didukung Mulyono