PAN Terus Perjuangkan Nasib Para Buruh
Minggu, 06 Agustus 2023 – 03:33 WIB

Persatuan Keluarga Buruh Cilegon mendeklarasikan diri mendukung Partai Amanat Nasional (PAN) di Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. Foto dok PAN
Para buruh sangat meyakini dengan visi Kerja Cepat Bantu Rakyat PAN yang tidak hanya diucapkan namun benar-benar direalisasikan.
"PAN sejak awal memang sudah memberikan perhatian penuh terhadap nasib para pekerja seperti buruh ini untuk dapat ditingkatkan kesejahteraannya. Selain itu pemenuhan hak-hak buruh yang seringkali diabaikan oleh para konglomerat yang kurang melihat kelayakan hidup bagi masyarakat kecil," papar Panji.(chi/jpnn)
Para buruh Cilegon akan terus membangun sinergi kuat dengan PAN untuk memperjuangkan itu semua di parlemen.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Antisipasi Dampak Tarif Resiprokal AS, Prabowo Perintahkan Bentuk Satgas PHK
- Buruh Jabar Khawatir Tarif Trump Bakal Memicu PHK Massal
- X SMILE, Dari Pekerja Serabutan Menjadi Bintang Musik Digital
- Melepas Peserta Mudik Gratis, Wamenaker Dorong Pekerja Jaga Semangat dan Produktivitas
- Putri Zulkifli Hasan Melepas 1.500 Peserta Mudik Gratis Bersama PAN
- Jalankan Instruksi Ketum PAN, Eddy Soeparno Bagikan Sembako di 11 Kabupaten/Kota di Jabar