Panas Makkah Tembus 44 Derajat Celcius
Jamaah Mulai Masuk Bir Ali untuk Memulai Miqat
Senin, 01 Oktober 2012 – 04:21 WIB

Panas Makkah Tembus 44 Derajat Celcius
Jauhari menuturkan supaya tidak terlalu merepotkan, seluruh jamaah disarankan untuk mulai mandi dan mengenakan baju ihram sejak dari pemondokan di Madinah. Setibanya di Bir Ali, jamaah langsung salat dua rakaat dan melafalkan niat umrah.
Jauhari juga mengingatkan para jamaah untuk menjaga kesehatan. Terutama ketika menjelang pelaksanaan wukuf di padang Arafah pada Kamis 25 Oktober nanti. Jamaah haji yang tiba di Madinah ini diperkirakan akan berada di Makkah selama 29 hari ke depan. (wan)
JAKARTA - Mulai kemarin (30/9) jamaah haji Indonesia yang mendarat di Madinah mulai menuju ke kota Makkah. Celakanya saat masuk ke kota pusat pelaksanaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bank DKI Ajak Publik Tunggu Hasil Forensik Digital Bareskrim Polri
- 3 Hakim Kasus Suap Pembebasan Ronald Tannur Dituntut Penjara Sebegini
- Korban Dokter Kandungan Cabul di Garut Bertambah, Polisi Lakukan Pendalaman
- Petugas CAT Tes PPPK Tahap 2 Jangan Coba 'Main Mata' dengan Honorer
- PT SMI - eMudhra Berkolaborasi Hadirkan Identitas Digital dan Keamanan Siber Terlengkap di Indonesia
- Desa Mukti Sari Memanfaatkan Limbah Ternak untuk Kemandirian Energi