Panco Sumbangkan Emas Bagi Indonesia
Meski mengutamakan harmonisasi dan perdamaian, para pemenang arm wrestling juga tetap diwajibkan menjalani tes doping.
Perkembangan olahraga arm wrestling di Asia khususnya memang cukup menjanjikan.
Kian banyak atlet Asia yang menjuarai tur internasional. Perkembangan bagus juga dialai Korea Selatan.
"Olahraga ini sederhana, tak perlu alat macam-macam, biayanya pun relatif murah. Di negeri kami, para wanita pun kini menggemari arm wrestling," terang Honf-Sik, ofisial dari Korsel.
Di sisi lain, beberapa atlet cedera saat pertandingan bergulir. Salah satunya ialah Wibowo yang cedera ibu jari.
Menurut James, itu risiko biasa di arm restling, Cedera itu bakal pulih sepekan lagi.
Pria yang juga bertindak sebagai ketua panitia arm wrestling TAFISA Games 2016 mengungkapkan, Wibowo over training lantaran ingin bikin persiapan yang bagus. (jos/jpnn)
JAKARTA - Atlet panco Indonesia berhasil meraih masing-masing satu emas dan perak serta dua perunggu dalam kejuaraan gulat tangan internasional yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Future Champions, Tantangan Seru untuk Calon Juara Bulu tangkis
- Dihantam Cedera Hamstring, Vinicius Jr Absen Bela Madrid Melawan Liverpool
- Popsivo Polwan Datangkan Bintang Asal Turki Demi Proliga 2025
- Mantan Pelatih Thailand Ingin Vietnam Menjadi Juara Piala AFF 2024
- Persiapan Piala AFF 2024, PSSI Panggil 31 Pemain, Ini Daftarnya
- Persib Berterima Kasih Kepada Liga 1 dan Bali United