Pandemi Belum Berakhir, Siapa Takut Beli Rumah
Rabu, 15 September 2021 – 23:21 WIB
Arco Green Park memang menargetkan konsumen keluarga muda di Jabodetabek yang ingin memiliki rumah terjangkau, baik dari segi budget, juga letak lokasinya, serta desain terkini.
Afief menyebut harga di Arco Green Park mulai dari Rp 300 jutaan sampai Rp 700 jutaan.
Arco Green Park juga berkolaborasi dengan multi bank nasional di Indonesia menyediakan fasilitas kredit dengan suku bunga rendah dan masa cicilan cukup panjang, maksimal 20-25 tahun.
Untuk uang muka KPR pun hanya 5 persen dari harga kredit. Sementara bagi yang ingin booking, PT SIS menetapkan sebesar Rp 2,5 juta. (rdo/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Beli rumah di masa pandemi covid-19, tentu bukan hal yang mustahil dilakukan sebagian orang.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Misbakhun Jadi Doktor Ekonomi, Disertasinya tentang Peran DPR di Masa Pandemi
- Operasi Aman Nusa II Inovasi Kepolisian dalam Menangani Pandemi
- Okupansi The Nusa Dua Meningkat, Optimistis Tren Positif Sepanjang 2024
- Terguncang karena Pandemi, Kini Usaha Ini Berkembang Berkat 'BRI KlasterkuHidupku'
- Rumah Berhasil Terjual, Bedu Sempat Bingung Jelaskan ke Anak Soal Alasan Pindah
- Janji Ganjar-Mahfud untuk Generasi Muda: Beli Rumah Bakal Semudah Beli Motor