Pandemi Corona, Orang Kaya Mulai Tinggalkan Ibu Kota dengan Helikopter
Jumat, 10 April 2020 – 13:45 WIB
Pantai Pasifik dekat negara itu dan beberapa desa pegunungan kecil yang indah dan kota-kota ski adalah tujuan wisata sepanjang tahun bagi penduduk ibu kota.
"Apa yang akan diuji akhir pekan ini adalah seberapa bertanggung jawab, seberapa mendukung, kita sebagai orang Chile," katanya.
"Tinggal di rumah bukan hanya sekadar keharusan, itu adalah kewajiban moral dan etika," katanya. (antara/jpnn)
Di tengah pandemi Corona, penduduk Santiago, Chile yang kaya menyelinap berlibur ke daerah kantong pantai dengan helikopter dan pesawat pribadi.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Usut Kasus Pengadaan APD Covid-19, KPK Periksa Song Sung Wook dan Agus Subarkah
- Saksi Ungkit Jasa Harvey Moeis dalam Penanganan Covid, Lalu Ungkap Pesan Jokowi & BG
- Usut Kasus Korupsi di Kemenkes, KPK Periksa Dirut PT Bumi Asia Raya
- Kasus Korupsi Proyek APD Covid-19, KPK Jebloskan Pengusaha Ini ke Sel Tahanan
- Korupsi Insentif Nakes RSUD Palabuhanratu, Polda Jabar Tangkap 3 Tersangka Baru
- Korupsi Pengadaan Masker Covid-19 di NTB, Kerugian Negaranya