Pandemi Corona, Ramadan Kali Ini Sebaiknya Tak Ada Acara Buka Puasa Bersama

Pandemi Corona, Ramadan Kali Ini Sebaiknya Tak Ada Acara Buka Puasa Bersama
Ilustrasi buka puasa bersama umat Buddha dan warga muslim. Foto : JPG/Pojokpitu

"Mudah-mudahan pelaksanaan ibadah di rumah masing-masing, insyaallah tidak mengurangi kualitas ibadah, tidak mengurangi pahala, karena sedang dalam keadaan darurat. Insyaallah Allah SWT akan sangat memahami," tutur dia. (mg10/jpnn)

Kualitas ibadah selama bulan Ramadan tidak berkurang hanya karena dilaksanakan di rumah dan tidak buka puasa bersama.


Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News