Pandemi Menginspirasi Warga Australia untuk Banting Stir Profesi
"Mungkin tidak ada pekerjaan tersedia untuk Anda [tetapi] Anda mungkin dapat menciptakan sesuatu dengan memanfaatkan kemampuan yang Anda miliki."
Beralih ke soft skill
Dengan data awal yang menunjukkan sekitar satu juta orang Australia di-PHK pada tahap awal pandemi - dan 30.000 pekerjaan hilang pada bulan September saja - pasar kerja sangat kompetitif.
"Kami telah melihat sejumlah perubahan sebagai akibat COVID," kata direktur senior LinkedIn Adam Gregory.
"Ini pasar yang jauh lebih kompetitif sekarang."
Photo: Direktur Senior LinkedIn Adam Gregory. (LinkedIn)
Ini sangat sulit bagi para perempuan, setelah industri yang didominasi perempuan terkena dampak secara tidak proporsional.
"Pandemi jelas mempengaruhi perempuan di tempat kerja dengan sangat berbeda dari pria," kata Gregory.
"Data tersebut menunjukkan bahwa perempuan cenderung tidak kembali ke tempat kerja selama COVID, dan kami telah melihat jumlah surat lamaran dari pelamar perempuan berkurang."
Makanan telah menjadi andalan dalam kehidupan Jessica Nguyen, tetapi dia tidak pernah menyangka itu akan menjadi kariernya
- Kabar Australia: Sejumlah Hal yang Berubah di Negeri Kangguru pada 2025
- Misinformasi Soal Kenaikan PPN Dikhawatirkan Malah Bisa Menaikkan Harga
- Dunia Hari Ini: Mantan Menhan Israel Mengundurkan Diri dari Parlemen
- Dunia Hari Ini: Pemerintah Korea Selatan Perintahkan Periksa Semua Sistem Pesawat
- Jakarta Punya Masalah Kucing Liar, Penuntasannya Dilakukan Diam-diam
- Dunia Hari Ini: Ada Banyak Pertanyaan Soal Kecelakaan Pesawat Jeju Air