Panen Raya, Harga Komoditas Turun
Kamis, 01 April 2010 – 13:26 WIB
"Terjadinya deflasi ini sudah kita duga sebelumnya, karena panen raya terjadi dimana-dimana. Ini juga berimplikasi besar terhadap nilai tukar petani. Berita gembiranya, harga penetapan masih dibawah ketentuan pemerintah," katanya.
Baca Juga:
Sementara itu untuk perbandingan deflasi antar kota, dijelaskan Rusman, dari 66 kota di Indonesia, 47 kota mengalami deflasi. Sedangkan 19 kota mengalami inflasi. Deflasi tertinggi terjadi di Sibolga 0,96 persen dengan IHK 118,8 dan terendah di Jambi 0,05 persen dengan IHK 119,34 persen.
"Untuk kota di Sumatera, dari 16 kota yang ada, 15 kota diantaranya mengalami deflasi dan 1 kota mengalami inflasi. Sedangkan kota di Pulau Jawa, dari 23 kota, 19 kota diantaranya deflasi dan 4 kota mengalami inflasi. Tertinggi di Kediri 0,71 persen dan terendah di Surabaya 0,12 persen," jelas Rusman.(afz/jpnn)
JAKARTA- Memasuki akhir triwulan pertama 2010, perkembangan harga berbagai komoditas mengalami penurunan. Dampaknya, pada Maret 2010 terjadi deflasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Kejar Pembangunan KEK & PSN dengan Manfaatkan Investasi Hasil Kunker Prabowo
- Cerita Mirza Azmi Beralih Profesi, Dulu Pegawai Batubara Kini jadi Peternak Sapi Perah
- Dorong Ekosistem Kendaraan Listrik, ENTREV Hadir di Electricity Connect 2024
- Libur Nataru, Pemerintah Bakal Segera Turunkan Harga Tiket Pesawat
- Storm Trade Luncurkan Program Ambassador untuk Influencer dan Advokat Kripto
- SIG & PT Pertamina Lubricants Kembangkan Pelumas Open Gear Dalam Negeri