Panen Sorgum, Bupati Belu Berterimakasih ke Dahlan
Sabtu, 24 Agustus 2013 – 16:34 WIB
Di acara panen sorgum ini, berbagai tepung berhasil diolah menjadi berbagai makanan, seperti kue kering, mie, cendol dan lain sebagainya. Dahlan pun tak mau melewatkan kesempatan mencoba makanan ringan ini satu persatu. Bahkan saking bangganya, pria berusia 62 tahun ini menyuapi satu persatu awak media supaya bisa merasakan enaknya mengkonsumsi makanana dari tanaman sorgum. (chi/jpnn)
Baca Juga:
ATAMBUA - Bupati Belu Joachim Lopez tak hentinya mengucap syukur pada Tuhan karena perekonomian warganya kini bisa lebih maju. Menurutnya, keberhasilan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Guru Wilayah Terluar dan Pedalaman di Aceh Apresiasi Kebijakan Prabowo
- Banjir Akibat Luapan Sungai di Medan: 7.699 Rumah Terendam, 24.874 Warga Terdampak
- Marisa Putri, Mahasiswi Penabrak Wanita di Pekanbaru Dituntut 8 Tahun Penjara
- Kronologi Pelajar SMK Hanyut di Air Terjun Lahat
- Cegah Konflik Sampai Tahapan Pilkada Selesai, Polda Sumsel Siapkan Strategi Khusus
- Pelajar SMK di Lahat Hanyut, Tim SAR Bergerak Melakukan Pencarian