Pangdam Diponegoro Diganti, Politisi Hargai TNI
Sabtu, 06 April 2013 – 15:41 WIB
JAKARTA - Anggota Komisi III DPR, Syarifuddin Suding menghargai adanya mutasi terhadap Panglima Kodam IV Diponegoro Mayjen TNI Hardiono Saroso. Lebih lanjut Suding melihat bahwa penitipan seorang tersangka di lapas merupakan hal biasa. Akan tetapi menjadi hal yang luar biasa misalnya proses penyelidikannya hanya dilakukan dalam waktu dua hari lalu, setelah itu pelakunya segera dipindahkan ke lapas.
"Kita hargai itu. Kita hargai langkah-langkah yang dilakukan oleh pihak TNI," ujar Suding di Warung Daun, Cikini, Jakarta, Sabtu (6/4).
Menurut Suding, baik Pangdam Diponegoro, Kapolda DIY, dan jajaran yang ada di sana memang harus bertanggung jawab. "Harus ada peran tanggung jawab yang dibebankan," terangnya.
Baca Juga:
JAKARTA - Anggota Komisi III DPR, Syarifuddin Suding menghargai adanya mutasi terhadap Panglima Kodam IV Diponegoro Mayjen TNI Hardiono Saroso. "Kita
BERITA TERKAIT
- Tanoto Foundation & Bappenas Berkolaborasi Meningkatkan Kompetensi Pegawai Pemda
- Bea Cukai & Polda Sumut Temukan 30 Kg Sabu-sabu di Sampan Nelayan, Begini Kronologinya
- Mantan Menkominfo Budi Arie Adukan Tempo ke Dewan Pers
- Mendes Yandri Sarankan Agar Desa Wisata Bisa Tonjolkan Ciri Khas Daerahnya
- Menjelang HGN 2024, Ini Permintaan Khusus Mendikdasmen Abdul Mu'ti kepada Guru
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Sebut Penempatan Guru PPPK Tidak Bisa Pakai Permen