Pangdam Ignatius Soroti Soal Pergeseran Paradigma Ancaman, Simak

Pangdam Ignatius Soroti Soal Pergeseran Paradigma Ancaman, Simak
Panglima Kodam XVII/Cenderawasih Mayjen TNI Ignatius Yogo Triyono membuka kegiatan sosialisasi Doktrin TNI AD Kartika Eka Paksi TA 2021 di Aula Tonny A Rompis, Makodam XVII/Cenderawasih, Kamis (28/10/2021). Foto: Pendam Cenderawasih

Sementara itu, Tim Sosialisasi Doktrin TNI AD Kartika Eka Paksi berjumlah 4 orang yang diketuai oleh Dirdok Kodiklatad Brigjen TNI Agustinus Purboyo.

Kegiatan sosialisasi ini diikuti oleh Para Asisten, Pamen Ahli, Komandan/Kepala Satuan Jajaran Kodam XVII/Cenderawasih yang berada di wilayah Jayapura dan diikuti secara Vicon di beberapa satuan jajaran Kodam XVII/Cenderawasih di luar Jayapura.

Turut hadir Kasdam XVII/Cenderawasih Brigjen TNI Bambang Trisnohadi, Irdam XVII/ Cenderawasih Brigjen TNI Wachid Apriliyanto, Kapoksahli Pangdam XVII/Cenderawasih Brigjen TNI Heru Setyo dan Danrem 172/PWY Brigjen TNI Izak Pangemanan.(fri/jpnn)

Pangdam Cenderawasih Mayjen Ignatius menyoroti soal pergeseran paradigma ancaman, perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi, perubahan tantangan tugas TNI AD serta peraturan perundang-undangan


Redaktur & Reporter : Friederich

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News