Pangdam: Kita adalah Orang Papua
Tidak Ada Peningkatan Pengamanan Jelang 1 Desember
Sabtu, 27 November 2010 – 01:45 WIB

Pangdam: Kita adalah Orang Papua
“Tidak ada pengamanan yang ditingkatkan, semua tetap siaga seperti biasa,” kata Pangdam.
Hal tersebut, menurutnya karena setiap hari pasukan TNI selalu siap siaga terhadap apa pun yang mengancam keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI. Jadi, tidak hanya pada hari-hari tertentu, melainkan pada semua hari TNI siaga. “Tujuh hari seminggu, kami selalu siaga!” tegasnya.
Pangdam mengatakan bila ada yang mengklaim 1 Desember merupakan HUT OPM, menurutnya tidak beralasan. Karena di Republik Indonesia, kata Pangdam, hanya ada satu hari kemerdekaan, yaitu tanggal 17 Agustus. Dimana menurutnya semua negara sudah mengakui hal tersebut.
Pangdam menyampaikan kepada seluruh masyarakat, jika menemukan adanya persepsi yang tidak benar semacam ini, agar diluruskan bahwa NKRI hanya mengenal satu hari kemerdekaan.
TIMIKA – Panglima Komando Daerah Militer (Kodam) XVII/Cenderawasih Papua, Brigjen TNI Inf. Erfi Triassunu menghimbau semua elemen masyarakat
BERITA TERKAIT
- Wali Kota Pekanbaru Soroti Praktik Pengelolaan Sampah Tak Sesuai Aturan, Badan Usaha Besar Terlibat
- Hadiri Rakor APEKSI, Wali Kota Jaya Negara Bahas Strategi Pembangunan Perkotaan
- Heboh Napi Dugem di Rutan Pekanbaru, Kapolresta Perintahkan Razia Gabungan
- Atasi Masalah Sampah, Ahmad Luthfi Inisiasi Pembangunan Zonasi TPST Regional
- Wali Kota Pekanbaru Sidak hingga Dini Hari, TPS Bermasalah Langsung Disegel
- Pelaku Pengelolaan Sampah Ilegal dan Pungli di Pekanbaru Ditangkap