Pangdam Siliwangi Siap Amankan Distribusi Beras Kementan
Senin, 27 April 2020 – 10:57 WIB

Mentan bersama Pangdam Siliwangi Mayor Jenderal TNI Nugroho Budi Wiryanto memantau distribusi beras gratis melalui ATM pertanian Sikomandan. Foto: Humas Kementan
ATM ini memiliki kapasitas oprasional sebesar 1,5 ton per hari yang akan dibagikan kepada 1000 warga penerima kartu yang disuplay selama dua bulan ke depan.
"ATM Beras ini adalah rencana saya bersama KSAD untuk memberi dukungan kepada masyarakat terkena dampak Corona yang belum mendapat bantuan dari berbagai pihak. Maka, ini adalah giliran panglima dan jajaran TNI untuk bergerak membantu rakyat," tutupnya.(ikl/jpnn)
Pangdam Siliwangi siap mengamankan distribusi beras gratis yang dibagikan melalui ATM Beras Kementan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Standar Pelayanan RIPH
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Penerbitan Standar Pelayanan Produk PSAT
- Mentan: Pengamat Rugikan Negara Rp5 Miliar Bukan Sosok Asing, Guru Besar
- Wujudkan Satu Data Pertanian di Kabupaten Sukabumi, Kementan dan BPS Bersinergi
- Cerita Presiden Prabowo Punya Tim Pertanian Hebat, Apresiasi Kinerja Kementan
- Hari Kedua Lebaran, Mentan Tancap Gas Turun Lapangan Sidak 4 Gudang Bulog di Sulsel