Pangdam Yakin Pelaku Bukan Kopassus
Minggu, 24 Maret 2013 – 04:49 WIB

Pangdam Yakin Pelaku Bukan Kopassus
Apalagi, kata Ricard, berdasar informasi yang beredar, empat orang itu adalah preman yang kerap berbuat onar. ’’Mereka banyak musuh. Siapa tahu yang menyerang adalah musuh-musuhnya,’’ katanya.
Siapa mereka? Richard menyatakan belum tahu. ’’Kita tunggu penyidikan oleh yang berwenang saja,’’ ujar perwira menengah senior itu.
Kopassus, lanjut dia, siap dilibatkan dalam pengusutan. ’’Setahu kami, itu ranah kepolisian. Tapi, kalau diminta membantu, tentu kami siap,’’ ungkapnya.
Di tempat terpisah, sumber Jawa Pos menjelaskan, peristiwa itu berkaitan dengan insiden pertikaian antara oknum sebuah kesatuan di Jogjakarta dan kelompok yang sering disebut Geng NTT karena mayoritas berasal dari daerah tersebut.
SLEMAN – Suasana mencekam melingkupi Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Cebongan, Sleman, Jogjakarta, sepanjang hari kemarin (23/3).
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'aruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya