Panggil Alba, Percaya Torres
Sabtu, 01 Oktober 2011 – 19:32 WIB
MADRID - Sudah lolos ke Euro 2012 tidak membuat timnas Spanyol mengendurkan kekuatannya di sisa laga kualifikasi. Pelatih Spanyol Vicente Del Bosque tetap memanggil pasukan terbaiknya untuk melawan Republik Ceko (7/10) dan Skotlandia (10/10). Alba dipilih karena kemampuannya yang berimbang dalam bertahan dan membantu serangan. Selain di level klub, dia juga sosok yang berpengalaman di timnas Spanyol level junior. "Dia sedang berada pada performa yang bagus dan kami memperhatikannya dengan baik," kata Del Bosque, seperti dikutip Reuters.
Hanya satu muka baru yang dipanggil Del Bosque dari daftar 23 pemain yang dipilihnya. Yakni, bek muda Valencia Jordi Alba. Dia disiapkan untuk mengisi posisi bek kiri yang selama ini dihuni Alvaro Arbeloa.
Baca Juga:
Arbeloa sendiri punya kemampuan sebagai bek kanan dan bek kiri. Sebelumnya, posisi itu lama dikuasai Joan Capdevila. Seiring dengan usianya yang beranjak senja dan tak kunjung mendapat tempat di klub barunya Benfica, membuat Capdevila tersingkir.
Baca Juga:
MADRID - Sudah lolos ke Euro 2012 tidak membuat timnas Spanyol mengendurkan kekuatannya di sisa laga kualifikasi. Pelatih Spanyol Vicente Del Bosque
BERITA TERKAIT
- Real Madrid vs Barcelona di Final Piala Super, Ancelotti: El Clasico Sangat Sulit Diprediksi
- Bojan Hodak Belum Bisa Mainkan Gervane Kastaneer saat Persib Jumpa PSBS, Ini Alasannya
- Barito Putera Vs Persija Sore Ini: Macan Incar Hattrick
- Bursa Transfer Liga 1: Semen Padang Mendatangkan Kiper Brasil
- PSBS Biak vs Persib Bandung: Bojan Hodak Buka Kans Rotasi?
- Diam-diam Marc Klok Memendam Perasaan Ini kepada Shin Tae Yong