Pangkalan Elpiji Tak Berizin Berkeliaran
Selasa, 03 Januari 2012 – 12:33 WIB

Pangkalan Elpiji Tak Berizin Berkeliaran
Setelah seluruh proses survei selesai, dalam waktu dekat pemilik pangkalan yang bermasalah akan dipanggil. "Jika tetap diabaikan, maka kami menginstruksikan ke agen untuk menghentikan pengiriman ke pangkalan tersebut," tegasnya.
Dijelaskan Kepala Seksi Minyak dan Gas Retno, dari 63 pangkalan elpiji yang tak berizin tersebut hampir tersebar di seluruh wilayah Kabupaten Banyumas. Meliputi seluruh kecamatan di Purwokerto, Sumbang, Ajibarang, Wangon, Baturraden dan Sokaraja. Ia berharap permasalah izin usaha itu dapat secepatnya diselesaikan. "Agar proses pengawasan distribusi elpiji lebih maksimal," ujarnya yang mengaku akan meningkatkan sosialisasi agar tak ada lagi pangkalan yang melanggar aturan.(van/nun)
PURWOKERTO-Penataan pangkalan elpiji di Kabupaten Banyumas masih menyisakan masalah. Setidaknya, dari 700 pangkalan elpiji yang tersebar di kabupaten
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM