Panglima Pastikan Karantina WNI dari Wuhan Tak Akan Mengganggu Warga Natuna
Sabtu, 01 Februari 2020 – 17:05 WIB
Sebagai informasi, tim relawan yang terdiri dari 42 orang asal Indonesia, dikirim ke Hubei, China, Minggu ini. Para relawan itu dikirim ke Hubei untuk memulangkan 245 WNI dan lima orang tim lapangan.
Dalam proses pemulangan ini, pemerintah menggunakan pesawat sipil. Pesawat terbang menuju bandara di Wuhan, lalu menjemput para WNI.
Setelah itu, pesawat diterbangkan ke bandara di Batam. Selanjutnya para WNI dipindahkan ke tiga pesawat, untuk kemudian diterbangkan ke Pulau Natuna. (mg10/jpnn)
Arief Poyuono: Prabowo Akan Maju Kembali di Pilpres 2024
Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto menyiagakan sebuah tempat di Pulau Natuna, untuk mengobservasi para WNI yang dipulangkan dari daerah terdampak virus Corona di Tiongkok
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Di Hadapan Menhan-Panglima TNI, Legislator Bicara Kasus di Sumut, Prajurit Jangan Terpancing
- 35 Pelamar Lulus SKD CPNS Natuna & Berhak Ikut SKB, Persiapkan Diri dari Sekarang
- 4000 Prajurit TNI Terlibat Judi Online Selama 2024
- Seleksi Kompetensi PPPK 2024 Natuna, Pemkab Upayakan Jaringan Internet Stabil
- Pemkab Natuna Mengakomodasi 2 Sanggahan Pelamar PPPK 2024
- Terbit SE agar Honorer Benar-benar Habis setelah Seleksi PPPK 2024