Panglima TNI Akui Banyak Jalur Tikus Rawan di Perbatasan
Sabtu, 28 April 2018 – 06:48 WIB

Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto pada Apelsaat Komandan Satuan (Dansat) TNI AD Tahun 2018 di Pusat Pendidikan dan Latihan Pasukan Khusus (Pusdiklatpassus) Situ Lembang,Bandung, Jawa Barat, Jumat (16/3). Foto: Puspen TNI
Tito berharap ada semacam mekanisme koordinasi yang lebih baik sehingga masyarakat bisa memberikan informasi kepada aparat. Kemudian aparat bisa melakukan penindakan.
"Kami kira dengan melakukan hal-hal ini pengamanan perbatasan akan lebih baik dalam menjaga teritorial NKRI," pungkas Tito. (boy/jpnn)
Banyak jalur tikus di wilayah perbatasan sangat rawan untuk dilewati para pelaku penyelundupan.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Perkuat Sinergisitas, Panglima TNI Terima Kunjungan Ketua BPK RI
- Panglima TNI Jenderal Agus dan KSAD Jenderal Maruli Terima Wing Kehormatan Penerbang Kelas I TNI AU
- Panglima TNI Jenderal Agus Minta Prajuritnya Lanjutkan Pengabdian Kepada Bangsa dan Negara
- Laksdya TNI Erwin S Aldedharma Berpeluang Jadi Panglima TNI
- TNI Kerahkan 66.714 Personel untuk Bantu Amankan Arus Mudik Lebaran 2025
- Sambut Hari Raya Idulfitri 2025, Panglima TNI Membuka Bazar Murah Demi Kesejahteraan Prajurit dan PNS