Panglima TNI Laksamana Yudo Dikukuhkan sebagai Panglima Budaya
Senin, 13 Maret 2023 – 17:40 WIB

Panglima TNI Yudo Margono saat dikukuhkan sebagai Panglima Budaya di SMAN 1 Mejayan, Kabupaten Madiun, Jawa Timur, Sabtu (11/3). Foto: Dokumentasi PPID TNI
jpnn.com, JAKARTA - Panglima TNI Laksamana Yudo Margono dikukuhkan sebagai Panglima Budaya, Sabtu (11/3).
Pengukuhan itu dilakukan Keluarga Pasmajaya Alumni SMAN 1 Mejayan, Kabupaten Madiun yang diwakili Prof Heri Supomo.
Adapun pengukuhan Yudo sebagai Panglima Budaya itu karena kepeduliannya untuk melestarikan seni dan budaya bangsa Indonesia.
Pengukuhan Yudo itu juga dilakukan saat dirinya menyaksikan pagelaran wayang kulit di SMAN 1 Mejayan. Adapun SMAN 1 Mejayan juga merupakan almamater Yudo.
Panglima TNI Laksamana Yudo Margono dikukuhkan sebagai Panglima Budaya, Sabtu (11/3), simak selengkapnya.
BERITA TERKAIT
- Diskusi UU TNI di Kampus, Pangdam I/BB: Kami Terbuka terhadap Kritik
- Bea Cukai dan TNI Memperkuat Sinergi Pengawasan yang Solid di Yogyakarta dan Nunukan
- Perkuat Sinergisitas, Panglima TNI Terima Kunjungan Ketua BPK RI
- Haidar Alwi: TNI-Polri Peringkat 5 Pasukan Penjaga Perdamaian Dunia
- Puluhan Ribu Banser Apel Bareng TNI, Addin: Dua Kekuatan Manunggal Indonesia
- Panglima TNI Jenderal Agus dan KSAD Jenderal Maruli Terima Wing Kehormatan Penerbang Kelas I TNI AU