Panglima TNI Sebut Lokasi Penyanderaan Pilot Susi Air Berpindah-pindah
Rabu, 08 Maret 2023 – 23:57 WIB
Yudo pada dasarnya tetap percaya diri prajurit TNI bersama personel Polri yang memiliki kemampuan khusus bisa membebaskan sandera dari KKB.
Dia seraya mengingatkan upaya pembebasan Philips bersifat penegakan hukum dan bukan operasi militer terhadap KKB.
"Ingat ini adalah operasi penegakan hukum sehingga tetap mengedepankan hukum," katanya. (ast/jpnn)
Panglima TNI Laksamana Yudo Margono menyebut lokasi penyanderaan pilot Susi Air sebenarnya bukan di satu titik saja, melainkan berpindah-pindah.
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Pilgub Papua 2024, Pasangan Mari-Yo Ungguli BTM di Kota Jayapura
- Hasil Sementara, Mari-Yo Unggul Signifikan di Pilgub Papua
- Yakin Menang di 4 Wilayah Utama, Mari-Yo Targetkan Raih 70 Persen Suara
- Ketua MRP Papua Barat Daya: Jangan Golput, Pastikan Pesta Demokrasi Aman dan Lancar
- Di Hadapan Menhan-Panglima TNI, Legislator Bicara Kasus di Sumut, Prajurit Jangan Terpancing
- Program Sarapan Sehat Bergizi tak Hanya untuk Anak Didik, Tetapi juga Menyasar Para Guru