Panglima TNI, Tolong Dengarkan Permintaan Pengurus Sepak Bola Rakyat Indonesia Ini
Untuk Turnamen Piala Jenderal Sudirman,
Jumat, 30 Oktober 2015 – 19:04 WIB

Ketua Basri Eddy Sofyan di kantornya, Jumat (30/10)/ foto: Amjad
Sementara itu, setelah melihat kinerja organisasi Basri yang semakin baik dan mulai berlari kencang dengan programnya, Eddy menilai perlu ada perubahan struktur di Kesekjenan. Untuk itu, dia kemudian menunjuk Tommy R Arif untuk menjadi Sekjen Basri, menggantikan sosok Nugraha Besoes.
" Mudah-mudahan pergantian ini membawa efek positif dan membuat kerja kesekjenan bisa lebih cepat dan baik," tandasnya. (dkk/jpnn)
JAKARTA- Badan Sepak Bola Rakyat Indonesia (Basri) menyentil penyelenggara Piala Jenderal Sudirman. Menurut ketua Basri Eddy Sofyan, TNI harus mengingat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Zona Degradasi Liga 1 Memanas, Semen Padang Protes Keras
- MotoGP 2025: Jorge Martin Sudah ke Luar RS, tetapi
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025