Panglima TNI: Tugas Adalah Kehormatan, Kebanggaan dan Harga Diri
Kamis, 25 Agustus 2016 – 17:10 WIB
Kadispenum Puspen TNI, Kolonel Czi Berlin G mengatakan sebanyak 200 Prajurit TNI (178 TNI AD, 18 TNI AL dan 4 TNI AU) yang tergabung dalam Satgas Kizi TNI Konga XXXVII-C/Minusca dibawah pimpinan Mayor Czi Widya Wijanarko akan melaksanakan tugas di Central African Republic. Di antaranya membangun jalan di pedalaman hutan Afrika, dan kegiatan Cimic (Civilian Military Coordination).
Baca Juga:
Sementara itu, Satgas MTF TNI Konga XXVIII-I/Unifil Lebanon yang berjumlah 107 personel (93 ABK dan 14 pendukung) dipimpin oleh Kolonel Laut (P) Heri Tri Wibowo akan melaksanakan tugas patroli di laut dan mengantisipasi adanya penyelundupan yang masuk dari negara luar.(fri/jpnn)
JAKARTA - Setiap prajurit Tentara Nasional Indonesia (TNI) harus tertanam dalam diri bahwa tugas pada hakekatnya adalah kehormatan, kebanggaan dan
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Digitalisasi untuk Mendorong Pengembangan Pariwisata Indonesia Perlu Dilakukan
- Universitas Bakrie Jadi Jembatan Pengembangan Industri Halal Antara Indonesia dan Filipina
- Pomdam Bukit Barisan Periksa 45 Prajurit Buntut Bentrok dengan Warga Deli Serdang
- 4000 Prajurit TNI Terlibat Judi Online Selama 2024
- PKN Membantu Pemerintah untuk Mengentaskan Masalah Stunting
- Latihan Militer Terpisah dengan Rusia dan Australia, Indonesia Tak Ingin Dikuasai oleh Siapa Pun?