Panik Gegara Lihat Polisi, Aksi Jahat Pemuda Ini Ketahuan
Rabu, 05 Oktober 2022 – 15:40 WIB
"Saat kami ke rumahnya itu sudah tutup, lampu nyala, kipas nyala. Pas kami geledah di sana ada senjata tajam, celurit, parang, sama kaya pipet buat hisap sabu, tetapi orangnya sudah enggak ada, kabur," tambah Akhmad.
Selanjutnya, polisi membawa AS ke Mapolres Metro Bekasi Kota guna menjalani pemeriksaan lebih lanjut. (cr1/jpnn)
Tim Patroli Perintis Presisi Polres Metro Bekasi Kota menangkap pemuda berinisial AS (22) yang diduga merupakan pencuri motor, Rabu (5/10) dini hari.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Residivis, Kakak Adik Kompak Melakukan Kejahatan Bikin Resah Masyarakat
- Pelaku Curanmor yang Menembak Satpam dan Polisi Akhirnya Didor, Tewas
- Polisi Tangkap Buronan Asal Bima NTB
- 8 Pelaku Curanmor di Bandung Ditangkap, Barang Buktinya 20 Sepeda Motor
- Begal Sadis di Pangkalan Kerinci Akhirnya Ditangkap, Begini Kronologinya
- Melawan Polisi, 5 Pelaku Curanmor di Serang Dihadiahi Timah Panas