Panitia Demo Harus Berani Tegaskan Tidak Ada Agenda Makar
Rabu, 23 November 2016 – 13:31 WIB
"Tegaskan panitia, ini adalah demo super damai, murni untuk menuntut dan memastikan penegakan hukum dilaksanakan dengan seadil-adilnya," jelas dia.
Agar GNPF-MUI tetap berada dalam koridor hukum dalam menyampaikan aspirasinya, Hidayat menyarankan agar dilakukan koordinasi dengan penegak hokum.
"Jadi panitia tegaskan pada Polri, kalau ada agenda makar, silakan tangkap oleh TNI/Polri," tandas HNW. (Mg4/jpnn)
JAKARTA - Kapolri Jenderal Tito Karnavian dan Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo menyebut adanya indikasi makar di balik agenda demonstrasi pada
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pertamina Patra Niaga Uji Penggunaan Bioethanol E10 Bersama Toyota dan TRAC
- Polisi yang Ditembak Mati Rekan Sendiri Dapat Kenaikan Pangkat Anumerta dari Kapolri
- Sekte Indonesia Emas Dideklarasikan Untuk Mewujudkan Perubahan Sosial
- PFM Tegaskan Ada 15 Kementerian dan 28 Badan Teknis yang Perlu Diawasi
- Unilever Sebut Inklusi, Kesetaraan, dan Keragaman Kunci Bisnis Berkelanjutan
- Kapolri Ajak Pemuda Muhammadiyah Berantas Judi Online & Polarisasi Pilkada Serentak