Panjang Antrian Haji Tembus 1,7 Juta Orang
Sejumlah 271 Ribu CJH Masuk Kategori Resti
Selasa, 13 Maret 2012 – 05:25 WIB

Panjang Antrian Haji Tembus 1,7 Juta Orang
Tanda bakal naiknya biaya haji yang lain adalah biaya sewa perumahan (pemondokan) yang terus meningkat di Mekkah. Menurut SDA, di sana saat ini tengah ada pembongkaran. "Itu kira-kira tanda-tandanya," katanya.
Sementara itu, Kementerian Kesehatan (Kemenkes) sepakat untuk meningkatkan kualitas layanan untuk jamaah haji kategori resti. Dalam pertemuan dengan Komisi VIII DPR, Menkes Endang Rahayu Sedyaningsih mulai menyiapkan perjalanan haji untuk CJH resti sejak berada di daerah. Pemantauan kesehatan CJH resti dimulai dari pemeriksaan tingkat puskesmas. Dan terus dipantau sampai mereka siap berangkat haji ke tanah suci. (wan/fal)
JAKARTA - Meski diusulkan moratorium, pendaftaran haji ternyata masih ramai. Hingga kemarin (12/3) Sistem Komputerisasi Haji Terpadu (Siskohat) Kementerian
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar, 6 Fakta Terungkap, Komitmen Tegas
- Gastroskopi, Prosedur Minimal Invasif untuk Mengatasi Gangguan Pencernaan
- Begini Tanggapan Wamenaker Soal Ramai Demo Mitra Grab
- Kunker ke Kalteng, Menhut Ungkap Pesan Prabowo Terkait Revitalisasi Usaha Kehutanan
- Ismahi Gelar Diskusi Publik Tentang Dominus Litis Dalam RUU KUHAP
- Danone Aqua Berkomitmen Implementasikan Permen LH Soal Pembayaran Jasa Lingkungan