Pansel KPK Dibubarkan
Sisa Anggaran Dikembalikan
Sabtu, 20 November 2010 – 06:03 WIB
Lebih lanjut, salah satu Mantan Wakil Ketua Pansel KPK A.H Ritonga menguraikan, Rp 2 miliar dari anggaran yang terpakai, digunakan untuk keperluan operasional Pansel KPK. Di antaranya, biaya untuk mengadakan rapat, pelaksanaan profile assessment, serta biaya rekam jejak masing-masing calon. "Agar menghemat anggaran, kita lakukan rekam jejak atas tujuh orang (sebelum terpilih dua calon). Kita memang berusaha sehemat mungkin dan berhasil. Tugas Pansel sudah selesai dan menyerahkan sepenuhnya kepada Presiden," tambah Ritonga.
Seperti diberitakan sebelumnya, dua calon pimpinan KPK Busyro Muqoddas dan Bambang Widjojanto berhasil menyingkirkan 144 kandidat. Dua calon terpilih tersebut akan menjalani fit and proper tes di hadapan anggota dewan. Namun, hingga kini belum ada kepastian jadwal tes uji kelayakan tersebut. Di samping itu, belum ada kepastian masa jabatan pimpinan KPK yang baru, antara setahun atau empat tahun. (ken/iro)
JAKARTA - Setelah terpilih dua calon pimpinan KPK, Busyro Muqoddas dan Bambang Widjojanto, tugas Pansel KPK pun rampung. Untuk itu, kemarin (19/11),
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Berdikari Berkomitmen Beri Harga Terjangkau untuk Daging Ayam hingga Kerbau
- Demi Perbaikan Hukum, Presiden Prabowo Disarankan Mencopot Jenderal Listyo
- IPW Minta Masyarakat Menunggu Hasil Penyelidikan Kasus Penembakan di Semarang
- Prarekonstruksi Polisi Tembak Siswa SMKN 4 Semarang, Ada 3 Lokasi
- Tok, Hakim Tolak Gugatan Praperadilan Tom Lembong
- Jaksa Dianggap Mengambil Alih Kewenangan Penyidikan di Kasus Korupsi Timah