Pansus Bantah Bidik Orang Tertentu
Skandal Bank Century
Selasa, 19 Januari 2010 – 20:17 WIB
Pansus Bantah Bidik Orang Tertentu
JAKARTA- Ketua Pansus Hak Angket Century, Idrus Marham membantah jika disebut ada agenda terselubung dalam pansus dengan target perorangan. "Tak pernah kita punya target-target dalam panitia angket ini tak punya target perorangan," terangnya usai mengikuti rapat pansus Hak Angket Century (19/1). Menurutnya, pendekatan tematik dengan mengedepankan data dan fakta yang selama ini menjadi pegangan pansus telah runtut semua.
Menurutnya, target Pansus tetap satu yakni menginginkan pemerintahan yang bersih dan membuka kasus bailout Bank Century dibuka secara transparan.
Baca Juga:
Dan Idrus menambahkan, dirinya bertanggungjawab terkait kinerja Pansus Angket Century. "Sampai saat ini saya bertanggungjawab hal itu dan kerja panitia angket sudah pada posisi yang benar,” terangnya.
Baca Juga:
JAKARTA- Ketua Pansus Hak Angket Century, Idrus Marham membantah jika disebut ada agenda terselubung dalam pansus dengan target perorangan. "Tak
BERITA TERKAIT
- Jawa Barat Jadi Wilayah Utama yang Dilakukan Modifikasi Cuaca
- Sorot Kasus Ted Sioeng, Pakar Pertanyakan SOP Pemberian Kredit Bank
- Dukung Pembangunan Kampus UWM, Krakatau Steel Salurkan Bantuan Pendidikan
- BMKG dan BNPB Segera Lakukan Modifikasi Cuaca untuk Atasi Hujan Deras
- Waka MPR Ibas Ajak Generasi Muda Kembangkan Ekonomi Kreatif Lokal ke Kancah Global
- PP Himmah Minta KPK Segera Periksa Senator terkait Dugaan Suap Pemilihan Pimpinan DPD