Pansus Juga Harus Sasar Kemendagri

Pansus Juga Harus Sasar Kemendagri
Ray Rangkuti. Foto: dok.JPNN

Karena memang perbaikan harus terus menerus dilakukan sampai pada titik di mana Indonesia merasa pelaksanaan pemilu sudah optimal dalam memenuhi unsur-unsur pemilu jurdil.

"Tapi sekali lagi, pansus tidak dimaksudkan untuk tujuan-tujuan politik jangka pendek. Apalagi dimaksudkan untuk membatalkan hasil pemilu dan pilpres 2014. Jika itu tujuannya, jelas kita menolak," katanya.(gir/jpnn)

 


JAKARTA - Komisi II DPR telah merekomendasikan pembentukan Pansus Pilpres. Direktur Eksekutif Lingkar Madani untuk Indonesia (LIMA), Ray Rangkuti,


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News