Pansus Pelindo II Tuding Lino Biarkan Indonesia Rugi Dua Kali
Jumat, 20 November 2015 – 05:15 WIB

Anggota Pansus Pelindo II DPR dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (FPKB), Daniel Johan. Foto: Ricardo/JPNN.Com
“Kan kita rugi, dapatnya USD 200 juta tapi mereka dapat bonus pengelolaan yang lebih menguntungkan. Uangnya jelas ke HPH, kita dobel ruginya. Ini bukan kesalahan tapi perampokan," ulas Daniel.
Karenanya, Daniel tetap menganggap perpanjangan konsesi untuk HPH di JICT sangat merugikan Indonesia. Ia menyebut kebijakan Lino itu telah mendatangkan membuat blunder. "Pak Lino mengaku profesional, tapi masa bisa dibodohi begitu?” ucapnya.(ara/JPNN)
JAKARTA - Anggota Pansus Pelindo II DPR RI, Daniel Johan menyatakan bahwa ada keuntungan negara dalam jumlah besar masuk ke pihak lain akibat pengelolaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Praktisi Hukum: Surat Edaran Gubernur Tak Bisa Dijadikan Acuan Hukum
- Pegadaian Peduli, Beri Kenyamanan Beribadah di 50 Masjid Dengan Karpet Bersih
- TASPEN Rayakan 62 Tahun Penuh Kepedulian, Beri Bantuan Kursi Roda ke Peserta Pensiun
- AMDK di Bawah Seliter Bernilai Ekonomi & Mudah Didaur Ulang
- Mensesneg Belum Pelajari Materi Gugatan Perpres PCO
- Momen Hari Kartini, Andini Anissa Jadi Perempuan Pertama Peraih Gelar Kubestronaut