Pantai Parangtritis Diserang Ubur-Ubur, Ratusan Orang Terluka
Senin, 13 Juli 2020 – 12:06 WIB
“Ada bantuan petugas layanan medis. Kita berharap posko kesehatan di Parangtritis oleh Dinkes segera direalisasikan,” kata
Kepala Dispar Bantul Kwintarto Heru Prabowo. (mel/laz)
Nasib nahas menimpa para pengunjung Pantai Parangtritis. Lagi asyik bermain di bibir pantai, ratusan orang tiba-tiba diserang kawanan ubur-ubur, Minggu.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Terseret Ombak di Pantai Parangtritis, Seorang Pelajar Ditemukan Sudah Meninggal
- Wisatawan yang Hilang Tenggelam di Pantai Parangtritis Belum Ditemukan
- Simak, Ini 6 Pantai yang Wajib Dikunjungi di Yogyakarta
- Demi Kenyamanan Wisatawan, Prajurit Posal Samas Proaktif Pantau di Pantai Parangtritis
- Yuk, Bikin Film Pendek tentang Objek Wisata di Bantul
- Waspada, Banyak Palung Berbahaya di Parangtritis