Pantang Pulang Duluan
Minggu, 17 Juni 2012 – 01:52 WIB

Pantang Pulang Duluan
Kapten Polandia Jakub "Kuba" Blaszczykowski tak kalah optimistis mengingat progres dari permainan timnya. "Saya sangat senang karena kami bermain bagus melawan Rusia dan itu lebih bagus daripada pertandingan pertama. Jika kami mampu mempertahankannya, kami memiliki peluang bagus lawan Ceko," jelasnya.
Baca Juga:
Kuba juga meyakini apabila Polandia tetap akan mendapat dukungan besar di Wroclaw. Ceko disebut mampu menarik simpati warga Wroclaw karena memainkan semua laga grup mereka di sana. Fans Ceko dikabarkan juga siap menyesaki Stadion Municipal karena Wroclaw dengan dekat perbatasan negeri mereka.
"Akan lebih mudah bagi kami apabila bermain di Warsawa. Tapi, Wroclaw tetap kota kami," ujar Kuba.
Kubu Ceko tak kalah optimistisnya. Mereka yakin tak akan buru-buru pulang ke negaranya.
"Kami memperoleh dukungan masif dalam laga sebelumnya dan itu akan sangat membantu saat menghadapi Polandia. Sekalipun mereka adalah tuan rumah, kami memiliki keyakinan bertahan lebih lama di turnamen ini," sahut winger Ceko Petr Jiracek kepada Sport di kesempatan berbeda.
WROCLAW - Bersama, yang tidak mungkin menjadi mungkin". Begitulah spanduk penyemangat yang terbentang di dinding depan Hotel Hyatt Warsawa kala
BERITA TERKAIT
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025
- Sudirman Cup 2025: Ini Target dari Menpora Dito Ariotedjo
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025