Pantau Pilkades Serentak di Dairi, Irjen Panca: Tetap Jaga Persaudaraan
Kamis, 25 November 2021 – 21:45 WIB

Kapolda Sumatera Utara Irjen Panca Putra Simanjuntak saat meninjau pelaksanaan Pilkades di Kabupaten Dairi, Kamis (25/11). Foto: Dok Humas Polda Sumut
"Pilkades ini demokrasi real, jadi masyarakat harus menyalurkan suaranya dengan baik. Masyarakat dan pemerintah wajib bersama-sama memastikan pemilihan berjalan aman, lancar serta mematuhi protokol kesehatan," tegas Mantan Kapolda Sulawesi Utara itu.
Baca Juga: Mantan Kapolsek Kutalimbaru Dimutasi, Anak Buahnya Dipecat, Kasusnya Sangat Berat
Panca menjelaskan bahwa sejauh ini Pilkades di Kabupaten Dairi berjalan dengan kondusif. Meski begitu, personel TNI/Polri dan Pemda tetap disiagakan hingga penetapan calon kepala desa selesai dilakukan. (mcr22/jpnn)
apolda Sumatera Utara (Sumut) Irjen Panca Putra Simanjuntak langsung turun tangan memantau pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) 2021 di 106 desa di Kabupaten Dairi, Sumatera Utara, Kamis (25/11).
Redaktur : Budi
Reporter : Finta Rahyuni
BERITA TERKAIT
- Menhut Apresiasi Kisah Sukses Transformasi Pelestarian Alam di Tangkahan
- Gelombang 4 Meter Berpotensi Terjadi di Perairan Barat Kepulauan Nias, Waspada
- Kunjungi Sumut, Komisi VII DPR: Tak ada PHK di Lembaga Penyiaran Publik
- Kapolda Sumut & Ketua Bhayangkari Jenguk Bocah Korban Penganiayaan Asal Nias Selatan
- Anggap Sumut Darurat Narkoba, Sahroni Minta Polda hingga BNN Kerja Sama
- Kapolda Sumut Bantu Pengobatan Bocah Perempuan Korban Penganiayaan di Nias Selatan