Panti Pijat Hingga Tempat Karaoke Bakal Dibuka Lagi, Catat Tanggalnya
Jumat, 20 Mei 2022 – 22:17 WIB

Ilustrasi panti pijat. Ilustrator: Ardisa Barack/JPNN
Mulai 1 Juni, Thailand juga akan mencabut persyaratan karantina bagi pelancong yang tidak divaksin. Wisatawan hanya perlu mengikuti tes pada saat kedatangan atau menunjukkan hasil tes Covid-19 negatif sebelum keberangkatan.
Dari Januari hingga pertengahan Mei, Thailand menerima 1,01 juta kedatangan wisatawan. Tercatat ada 427.000 turis sepanjang tahun lalu. (antara/jpnn)
Pemerintah Thailand memutuskan untuk membuka lagi tempat hiburan malam seperti panti pijat dan pub setelah ditutup selama pandemi.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- 2 Gempa Dahsyat Guncang Myanmar, Getarannya Runtuhkan Gedung di Thailand
- Tempat Karaoke Beroperasi Saat Bulan Puasa, Ada LC Lagi Siap-Siap
- Bioskop Dilarang Putar Film Saat Berbuka Puasa dan Tarawih, Panti Pijat Harus Tutup
- ICHITAN Hadirkan Sensasi Cokelat Premium di Hari Valentine
- Tegas, Pemkab Cianjur Melarang THM Beroperasi Selama Ramadan
- Jalani Operasi Hidung di Thailand, Kirana Larasti Ungkap Alasannya