Pantura Macet Hingga 30 KM
Senin, 16 Mei 2011 – 10:11 WIB
Sementara kemacetan yang panjang dan dikeluhkan oleh sejumlah pengguna jalan menjadi berkah tersendiri bagi pedagang asongan. Betapa tidak, air mineral, permen dan rokok yang biasanya laku hanya dua hingga lima botol, kemarin mereka panen. Termasuk sejumlah dagangan lainnya, seperti gorengan pun laku ditengah kemacetan yang cukup panjang itu. "Alhamdulillah, baru jam 11 siang saja, kami sudah mengantongi uang sekitar Rp 100 ribu dari hasil penjualan rokok dan air mineral," ungkap Joko, salah satu pedagang asongan. (gus/ism)
BREBES - Perbaikan jalan dan tiga jembatan di Pantura Kabupaten Brebes hingga kini masih terus dilakukan. Hal ini membuat arus kendaran mengalami
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemkab Kotim Tetap Menganggarkan Gaji Honorer di 2025, Ini Alasannya
- Seorang Anggota KPPS di Muara Enim Meninggal Dunia
- Cagub Sumsel Mawardi Yahya Nyoblos di TPS 08 Gandus Palembang
- Memastikan Pilkada Berjalan Lancar, Irjen Iqbal Tinjau TPS di Pekanbaru
- Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada, Anggota Polres MBD Berjalan Kaki 3 Jam
- Gunung Semeru Erupsi 3 Kali, Tinggi Letusan hingga 1.000 Meter