Papachristou Dicoret Dari Timnas Yunani
Setelah Pasang Status Rasis di Twitter
Sabtu, 28 Juli 2012 – 18:43 WIB

Papachristou Dicoret Dari Timnas Yunani
Akhir dari permintaan maaf Papachristou tersebut, dia juga sampaikan kepada keluarga dan teman-teman seama atlet. atas sikapnya yang mungkin telah menghina dan membuat malu tim nasional Yunani. Begitu juga orang-orang atau perusahan yang telah mendukung karir atletik dia. "Akhirnya, saya ingin meminta maaf kepada pelatih dan keluarga saya," tulis Papachristou. (dik)
ATLET peserta Olimpiade London 2012 sepertinya harus lebih berhati-hati saat berhubungan dengan jejaring sosial. Itu bila mereka tidak ingin memiliki
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah