Para Pria Silakan Merapat, Ketahui 7 Penyebab Penis Lecet, Jangan Diabaikan!
jpnn.com - Penis lecet tidak selalu berhubungan dengan infeksi menular seksual, bisa disebabkan karena banyak hal.
Namun, jika Anda mengalami lecet di penis, sebaiknya segera temui dokter. Kondisi tersebut bisa saja terjadi akibat hal yang berbahaya.
Berikut beberapa kondisi yang bisa menjadi penyebab lecet pada kemaluan pria atau penis:
1. Aktivitas Seksual
Aktivitas seksual yang berlebihan, seperti onani berlebihan atau hubungan seksual dengan kondisi kekurangan pelumas, mudah menyebabkan lecet pada penis di bagian batang dan kepala penis.
2. Infeksi Bakteri di Kulit
Jika terdapat infeksi bakteri di kulit, biasanya akan muncul keluhan penis lecet yang kemudian dapat muncul lentingan berisi cairan di area penis.
Kondisi ini biasanya berkaitan dengan penyakit kulit impetigo bulosa.
3. Infeksi Virus di Kulit
Infeksi virus yang mengakibatkan penis lecet dapat disebabkan penyakit menular seksual, seperti herpes genital dan sifilis.
Pada herpes genital, gejala yang muncul adalah lecet di penis disertai kemerahan dan lentingan berisi cairan disertai rasa panas di area tersebut.
Sedangkan pada sifilis, gejala yang timbul adalah luka dan lecet di penis disertai pembengkakan kelenjar getah bening di area paha dan selangkangan, demam, nyeri otot, dan rasa terbakar saat berkemih.
Berikut beberapa kondisi yang bisa menjadi penyebab lecet pada kemaluan pria atau penis Anda. Jangan sampai diremehkan.
- 7 Antibiotik Alami yang Bisa Mengatasi Infeksi dengan Cepat, Ada di Dapur
- 6 Khasiat Air Jahe Campur Madu, Gula Darah Bakalan Stabil
- Diduga Cemburu, Pria di Gresik Tega Menganiaya Kekasihnya, Lihat
- 5 Khasiat Bawang Putih, Bikin Penyakit Ini Tidak Berkutik
- Mahasiswi Unsoed Jadi Korban Eksploitasi Seksual
- Viral, Mahasiswa Unnes Diduga Melakukan Kekerasan Seksual