Para Tokoh Apresiasi Talent Management Berbasis AI
Menurutnya, program ini sangat penting untuk memastikan bahwa organisasi memiliki individu dengan kompetensi terbaik untuk mendukung tujuan strategis jangka panjang.
"Dengan AI, kita dapat menciptakan SDM yang lebih inovatif, adaptif, dan berdaya saing tinggi di era digital,” katanya.
Apresiasi lain juga disampaikan oleh Kepala Lembaga Administrasi Negara (LAN) Muhammad Taufiq, Dirjen Teknologi Pemerintah Digital Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo), Mira Tayyiba, dan Bayu Hanantasena, President Director & CEO Lintasarta, yang hadir dalam diskusi tersebut.
Acara ini juga diisi dengan Demo AI Talent Management, di mana Putri Pamela (Managing Partner ACT Consulting) menjelaskan cara memilih talenta yang berkomitmen dan siap bekerja optimal dengan menggabungkan strategi human capital dan teknologi.
AI Talent Management ini memungkinkan identifikasi yang cepat, tepat, dan akurat untuk menemukan Talent Fit, Job Fit, dan Culture Fit hanya dalam satu detik, memberikan solusi yang lebih efisien dan hemat biaya dalam pengelolaan talenta. (jlo/jpnn)
Para tokoh mengapreasisi Talent Management berbasis AI yang dipelopori oleh Ary Ginanjar Agustian.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
- inDrive Mengintegrasi Teknologi AI pada Layanan Ride-Hailing, Pengiriman, dan Ekonomi Gig di 2025
- 5 Berita Terpopuler: Pelamar Tahap 2 Membludak, Ratusan Ribu Honorer jadi PPPK Paruh Waktu, tetapi Soal Gaji Tuntas
- Pimpinan Instansi Jangan Sembarangan Memberi Sanksi Kepada ASN, Kepala BKN Turun Tangan
- 5 Berita Terpopuler: Honorer Tolong Tenang, BKN Sudah Bersuara, Ini Kriteria yang Bisa jadi PPPK Paruh Waktu
- 36 ASN Lulusan IPDN Diharapkan Jadi Motor Perubahan di Daerah
- 5 Berita Terpopuler: Honorer Tua Gagal Seleksi PPPK jadi Isu Nasional, Disorot Senayan, Coba Simak Kalimat Pak Dedy