Parah nih, 300 Dusun di Pacitan Belum Teraliri Listrik
Sabtu, 21 Maret 2015 – 14:30 WIB

Anak-anak di dusun pelosok di Kecamatan Sudimoro, Tegalombo, Nawangan, dan Bandar hanya belajar dengan menggunakan penerangan seadanya. Foto: Hengky Ristanto/Jawa Pos Radar Ponorogo/JPNN
Nanti energinya dialirkan ke ribuan KK tersebut. Meski biaya pembuatan infrastruktur listrik tenaga surya itu cukup mahal, perawatan dan pemeliharaannya relatif murah.
’’Selain itu, wilayah yang dapat terjangkau instalasi PLN akan memakai listrik konvensional,’’ tuturnya. (her/eba/JPNN/c19/bh)
PACITAN – Kondisi ini sungguh memprihatinkan. Lebih dari 2 ribu kepala keluarga (KK) di 300 dusun di wilayah Pacitan belum menikmati listrik.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki