Parah! Oknum Dewan Diduga Aktor Intelektual Peredaran Narkoba, 2 Wanita Ikut Diamankan
Selasa, 22 September 2020 – 15:28 WIB

Kepala BNNP Sumsel Brigjen Pol. Jhon Turman menemui awak media terkait dengan penangkapan seorang anggota DPRD Palembang, Selasa (22-9-2020). ANTARA/Aziz Munajar
Dalam kasus ini, D diduga sebagai bandar yang memasarkan narkotika di wilayah Palembang dan sekitarnya. Dia mendapat pasokan barang haram tersebut dari Aceh.
Selain pendalaman barang bukti, pihaknya juga akan mendalami dugaan tindak pidana pencucian uang (TPPU).
Pasalnya, D diduga sudah 1 tahun terakhir mengedarkan narkotika dan menjadi incaran petugas.
"Direktur TPPU BNN nanti datang ke sini (Palembang) untuk menyelidikinya," pungkas John.(ant/jpnn)
BNNP Sumsel juga menyita narkotika jenis sabu-sabu seberat 5kg dan ribuan pil ekstasi.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- CPNS dan PPPK Palembang Bakal Dilantik dalam Waktu Dekat
- Tegas, Dansat Brimob Polda Sumsel Pecat Dua Anggotanya, Fotonya Dicoret
- Pencurian Tabung Gas Terjadi Berulang Kali, Rahmad Curhat Begini
- Prabowo Puji Keberhasilan Herman Deru Meningkatkan Produksi Pangan Sumsel
- Herman Deru Dampingi Presiden Tanam Padi Serentak di 14 Provinsi Se-Indonesia
- Gubernur Sumsel Letakan Batu Pertama Pembangunan Jembatan Crossing Pipa Pertamina di Desa Benuang, Pali