Parah! Polisi Tampak Beriringan Kendaraan Tanpa Mengenakan Masker di Tengah Pandemi Covid-19
Sabtu, 06 Juni 2020 – 15:40 WIB

Polisi di India Iring-iringan Panjang Tidak Menggunakan Masker. Foto: Cartoq
Atas tindakan itu, Inspektur Manoj dan ke-10 personel polisi lainnya akan mendapatkan sanksi tegas. Tak hanya itu, Manoj juga bisa dikenakan pasal soal modifikasi kendaraan.
Pasalnya, mereka melakukan konvoi dengan mobil jip yang dimodifikasi secara ilegal.
India sendiri saat masih memberlakukan lockdown guna mencegah penyebaran virus Corona. India kabarnya baru akan melonggarkan aturan lockdow pada 8 Juni 2020 mendatang. (mg9/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Sebelas personel kepolisian ini kabarnya akan dijatuhi sanksi lantaran iring-iringan kendaraan bermotor di tengah pandemi Covid-19 dan lockdown yang masih diberlakukan.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Beri Semangat Sopir Bongkar Muat, Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bagikan Sembako
- Pencuri Motor Mahasiswa di Ogan Ilir Diringkus Polisi
- Arena Judi Sabung Ayam Digerebek Polisi, Pemain Sudah Tidak di Lokasi
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi
- Curi Gardan Mobil Truk, Pria di Banyuasin Ditangkap Polisi
- Polsek Indralaya Tangkap Pelaku Penganiayaan di Ogan Ilir