Paralayang Ditunda Karena Arah Angin
Jumat, 14 September 2012 – 07:55 WIB
Riau Urutan ke Lima Paralayang Beregu ROKAN IV KOTO(RP)-Dari hasil rapat dewan juri Cabang Olaharaga (Cabor) Paralayang di Bukit Tunkuh Nasi Desa Cipang Kiri Hulu, Rabu (12/9) di Netra Hotel, atlet Riau menempati posisi ke lima beregu.
Baca Juga:
Hal tersebut disampaikan Ketua Dewan Juri Paralayang, Djoko Bisowarno kepada Riau Pos (JPNN Group) usai memimpin breefing. Menurutnya, untuk pertandingan paralayang ketepatan mendarat beregu hasil sementara diraih atlet asal Jawa Barat, Jawa Tengah dan ketiga Jawa Timur.
Sementara Atlet asal Riau berada pada posisi ke lima. Djoko Bisowarno menambahkan, untuk dalam pertandingan Paralayang tunggal, Jawa Tengah terbaik sementara pertama dan kedua. Selanjutanya terbaik ketiga oleh atlet asal Jawa Timur. Sedangkan Atlet asal Riau berada pada urutan ke 10.
"Itu hasil sementara dari 7 kali penerbangan.untuk katagori pertandingan ketepatan mendarat. Semua bisa berubah karena untuk katagori ketepatan mendarat masih ada 5 kali penerbangan lagi," jelas Djoko.(har)
RIAU - Hari Kelima, Paralayang Ditunda Karena Arah Angin ROKAN IV KOTO(RP)-Pertandingan Cabang Olahraga Paralayang hari kelima, Kamis (13/9) dengan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Klasemen Liga 1 Setelah Dewa United Vs Bali United Hanya Diwarnai Satu Gol
- 99 Virtual Race dan Ayobantu Berkolaborasi, Lomba Lari dan Donasi Makin Fleksibel
- Pertamina Eco RunFest 2024 Siap Digelar Besok, Lokasi Start di Pintu Tenggara GBK
- Nomor 1 Dunia Keok, Jojo Tembus Final China Masters 2024 & BWF World Tour Finals
- Terungkap, Inilah Kunci Kemenangan Persebaya dari Persija
- Jadwal Semifinal China Masters 2024: Sabar/Reza Ukir Rekor