Paripurna DPR Diwarnai Interupsi BBM
Selasa, 27 Maret 2012 – 12:41 WIB

Paripurna DPR Diwarnai Interupsi BBM
JAKARTA - Rapat Paripurna DPR yang digelar pagi ini dengan agenda tunggal pengesahan dan penetapan anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) terpilih diwarnai oleh aksi interupsi dari sejumlah anggota DPR. Usai Aria Bima, interupsi disusul oleh anggota DPR Nudirman Munir. Politisi Golkar itu menyatakan menolak rencana kenaikan harga BBM.
Interupsi yang dilontarkan oleh sejumlah anggota DPR dalam rapat paripurna yang dipimpin oleh Wakil Ketua DPR Priyo Budi Santoso, Selasa, (27/3) berkisar masalah kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM).
Baca Juga:
"Ada trend baru di DPR ini, terhadap hal-hal strategis dalam Undang-Undang akan diputuskan di Badan Anggaran (Banggar) atau Komisi. Ini melanggar Tata Tertib dan UU MD3," kata politisi PDI-P Aria Bima.
Baca Juga:
JAKARTA - Rapat Paripurna DPR yang digelar pagi ini dengan agenda tunggal pengesahan dan penetapan anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang