Paris Hilton Gagal Ke Asia
Jumat, 24 September 2010 – 01:41 WIB
RENCANA kedatangan Paris Hilton ke Asia, termasuk ke Indonesia terancam batal. Pasalnya, Hilton belum mendapat izin untuk masuk ke Jepang, negara pertama yang akan dia kunjungi di Asia untuk acara fashion show. Sayangnya, kedutaan AS di Tokyo dan pihak hotel tempat Hilton menginap tidak dapat memberikan keterangan lebih. Pewaris tahta Hilton Hotel ini sendiri menjadikan Tokyo sebagai tujuan pertamanya dalam tur Asia dalam mempromosikan butiknya.
Penahanan atas Hilton di bandara terjadi pada Selasa (21/9), sehari setelah dirinya dinyatakan bersalah dan harus menjalani hukuman pelayanan masyarakat selama 1 tahun. Hal ini ditegaskan oleh pernyataan Kazuo Kishihara, petugas imigrasi di Narita.
Baca Juga:
"Kemarin malam kami menginterogasinya (Hilton-red) dan mungkin hari ini juga. Kami akan melanjutkan proses imigrasi ini untuk menentukan apakan Hilton bisa masuk Jepang atau tidak," jelas Kishihara.
Baca Juga:
RENCANA kedatangan Paris Hilton ke Asia, termasuk ke Indonesia terancam batal. Pasalnya, Hilton belum mendapat izin untuk masuk ke Jepang, negara
BERITA TERKAIT
- Putri Nikita Mirzani: Mohon Maaf, Saya Enggak Bangga Punya Ibu Kontroversial
- Bintangi Little Rebels Cinema Club, Muzakki Ramdhan Ketagihan Main Film Pendek
- Abidzar Al Ghifari dan Adzana Ashel Terlibat dalam Film Thailand '404 Run Run'
- Quadra Pamerkan Motif Menawan di Hall of Wonder, Rossa Takjub
- Nikita Mirzani Laporkan Razman atas Dugaan Penculikan
- Razman Polisikan Nikita Mirzani atas Dugaan Penganiayaan, Istri Kena Pukul