Park Ji Sung Pilih Pensiun
Sabtu, 23 Maret 2013 – 09:54 WIB
Walaupun menjadi salah satu pemain Asia yang paling populer, Sung membantah bahwa anaknya akan kembali untuk bermain di negeri asalnya sebelum gantung sepatu.
Baca Juga:
“Dia tidak akan bermain di K-League. Dia ingin sepakbola Korea untuk menjadi populer tetapi ia tidak akan mampu melakukan dengan baik. Dia pikir sudah cukup untuk bermain,” tutup Sung. (ian/jpnn)
LONDON—Gelandang QPR Park Ji-Sung akan pensiun setelah musim 2013-2014 Liga Premier, klaim Sung-Jong ayah Park. Eks Kapten Tim Nasional Korea
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hangtuah Jakarta Revans Lawan Bali United di Laga Perdana IBL 2025
- Jens Raven: Tujuan Kami Sebenarnya Adalah Piala Dunia
- India Open 2025: Jonatan Christie Mencoba Menebus Kesalahan
- Rachmat Irianto Mengalami Cedera Serius, Dokter Persib: Kondisi Lapangan Tak Rata
- Tembus Pelatnas Cipayung Lewat Jalur Pemantauan, Thalita Ramadhani Siap Berikan Pembuktian
- Debut Mengesankan Dejan/Fadia di India Open 2025, Rinov/Lisa Berbanding Terbalik