Park Pensiun Timnas usai Piala Asia
Minggu, 19 Desember 2010 – 10:48 WIB

Park Pensiun Timnas usai Piala Asia
SEOUL - Kebersamaan Park Ji-sung dengan timnas Korea Selatan (Korsel) akan segera berakhir. Park rencananya akan pensiun dari timnas seusai Piala Asia 2011 di Qatar. Keputusan itu diungkapkan ayah winger Manchester United itu, Park Sung-jong, kemarin. Terkait alasan pensiunnya sang anak, Sung-jong hanya menyebut karena Korsel telah memiliki banyak pemain bagus. Salah satunya adalah winger Lee Chung-yong yang bermain di klub Premier League, Bolton Wanderers.
"Ji-sung mengatakan kepada saya sebelum Piala Dunia 2010, bahwa Piala Asia akan menjadi momen terakhirnya bersama timnas," kata Sung-jong di situs resmi Piala Asia, seperti dilansir Associated Press.
Baca Juga:
"Sekarang, jelang bergulirnya Piala Asia, saya kira tidak ada alasan dia akan mengubah rencananya," sambungnya.
Baca Juga:
SEOUL - Kebersamaan Park Ji-sung dengan timnas Korea Selatan (Korsel) akan segera berakhir. Park rencananya akan pensiun dari timnas seusai Piala
BERITA TERKAIT
- Akhirnya Raih Kemenangan, PSBS Biak Rusak Pesta Borneo FC
- Tembus Perempat Final Orleans Masters 2025, Apriyani/Fadia Perlahan Konsisten
- Dapat Suntikan Dana Segar dari Freeport, PSBS Biak Termotivasi Tingkatkan Performa
- Jorge Martin Sebut Dirinya Sudah Pulih, Bakal Turun di MotoGP Argentina
- Kualifikasi Piala Dunia 2026: Situasi Berbeda Timnas Indonesia dan Australia
- Paulo Fonseca Diskors 9 Bulan, Ini Sebabnya