Parkir Mobil Kini Bisa Pesan Sejak di Rumah
Kamis, 20 September 2018 – 20:26 WIB
Di Universitas Ciputra Surabaya, ParkirQ ini sudah mempunyai 36 spot untuk tempat parkir. Dan rencananya, ParkirQ akan merabah ke Jakarta mulai tahun 2019. Melihat kendaraan di Jakarta sangat meningkat dibanding Surabaya. (mg9/jpnn)
Bagi pengguna kendaraan roda empat untuk mencari lahan parkir kini akan semakin mudah. Pasalnya, perusahaan di Surabaya akan merilis aplikasi ParkirQ.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Wuling Bikin Pemilik New Almaz Hybrid Makin Tenang dengan Garansi Seumur Hidup
- Suzuki V-Strom 160 Mengaspal, Incar Segmen Motor Adventure Entry Level
- Hyundai Ioniq 5 & 6 Bermasalah Pada Unit ICCU, Berpotensi Memicu Kecelakaan
- Bridgestone Soroti Pentingnya Perawatan Ban Agar Aman Berkendara di Musim Hujan
- Transmisi Bermasalah, Hyundai Tucson & Santa Cruz Ditarik dari Peredaran
- United E-Motor C2000 Tembus 130 Km, Harga Spesial Diskon Rp 7 Juta