Parlemen Asia Rumuskan 7 Draft Resolusi
Rabu, 12 Agustus 2009 – 21:56 WIB
Dia tambahkan, sidang juga telah menyetujui usulan Indonesia untuk memangkas jumlah komisi tetap APA yang ada selama ini 5 komisi menjadi 3 komisi. "Ketiga komisi tersebut mencangkup 5 lima bidang isu yang ditangani selama ini dalam rangka efisiensi dan efektifitas kinerja APA," katanya.
Baca Juga:
Dalam rangka tersebut, lanjutnya, sidang memutuskan untuk menugaskan Sekjen APA segera melakukan upaya penjajakan terhadap negara-negara anggota APA untuk menjadi host dari acara komisi tersebut. "Prinsipnya sidang kali ini membahas persoalan mekanisme dan tata kerja APA dalam rangka efisiensi dan efektifitas kinerja APA ke depan," imbuhnya. (fas/JPNN)
JAKARTA - Sidang Eksekutif Asian Parliamentary Assembly (APA) yang berakhir sore tadi menghasilkan 7 draft resolusi untuk dibahas pada sidang Paripurna
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- IMDE Gelar Kuliah Umum Bertema Tips dan Trik Wawancara Tokoh
- KPK Lanjutkan Penyidikan Kepada Karna Suswandi
- Kementerian LH Tutup Pembuangan Sampah Ilegal di Bekasi
- LBH Semarang Sebut Penembakan Sewenang-wenang oleh Polisi Tidak Bisa Dibenarkan apa pun Alasannya
- Kasus Polisi Tembak Polisi, AKP Dadang Iskandar Dipecat dari Polri
- BKN Ingatkan Mulai Hari Ini Cetak Kartu Peserta Seleksi PPPK 2024